Followers

Friday, August 2, 2024

Keyakinan Kelas

Keyakinan Kelas

Keyakinan kelas berfungsi membimbing perilaku. 

Keyakinan kelas senantiasa dibuat dalam bentuk positif dan mudah dipahami oleh warga kelas. 

Keyakinan dibuat bersama semua anggota kelas untuk menciptakan lingkungan yang positif. 

Apabila hal ini dilakukan secara konsisten maka dapat membantu budaya kelas. 

Hal ini bisa dijadikan panduan bagi perilaku sehari-hari kaitannya dengan membangun budaya positif.


 

No comments:

Post a Comment

Blog Rangkuman Koneksi Antar Materi - Modul 3.1

  RANGKUMAN KESIMPULAN PEMBELAJARAN KONEKSI ANTAR MATERI Pengambilan Keputusan Berbasis Nilai-Nilai Kebajikan Sebagai Pemimpin Oleh: L...